-
IN HOUSE TRAINING (IHT) DAN WORKSHOP ADMINISTRASI GURU SMK YAJ DEPOK
10 September 2019 Dibaca : 2702 Kali
Pada tanggal 29 s.d. 30 Agustus 2019, SMK YAJ DEPOK menggelar agenda Kegiatan In House Training (IHT) dan Workshop Administrasi Guru tentang Peningkatan Profesionalisme Guru dalam Implementasi Kurikulum 2013. Kegiatan tersebut diikuti oleh kepala sekolah dan semua guru mata pelajaran. Kegiatan selama 2 hari ini melanjutkan, kegiatan IHT yang telah diikuti oleh SMK YAJ DEPOK pada tanggal 29 Agustus 2019 yang di Narasumberi oleh Bapak Drs. H. Dadi Suryana, M.Pd dan Bapak Drs. H. Dadan Sudansyah, MM.Pd.